Senin, 08 November 2010

Sebuah MAKNA dari Peristiwa ALAM

Sebagai umat yang meyakini adanya QODLO' dan QADAR, maka kita harus MAMPU untuk IQRA' atau MEMBACA.
Membaca bukan hanya yang berwujud TULISAN tetapi juga yang berwujud PERISTIWA-PERISTIWA yang terjadi di sekitar kita.
Mampukah kita semua memaknai peristiwa yang terjadi ?

Misteri angka "26".

a. 26 Desember 2004 : Tsunami Aceh

b. 26 Mei 2006 : Gempa bumi di Jogja

c. 26 Juni 2009 : Gempa bumi di Tasikmalaya

d. 26 Okt 2010 : Tsunami di Mentawai

e. 26 Oktober 2010 : Gunung Merapi Meletus.

f. 26 tahun aku telah menyimpan "sesuatu" dalan HATIku, sesuatu yg SANGAT BERARTI dalam hidupku...dan "sesuatu" itu akan kusimpan sampai akhir hayatku....
Meskipun "DIA"menilai
"sesuatu" itu tak berarti apa-apa.


Dapatkah kita temukan maknanya ?

Alam pikiran atau kemampuan pikir manusia sangatlah terbatas.

Alam hati nurani manusia adalah tak terbatas.

Sudahkah kita bertindak atas dasar hati nurani ?

Tidak ada komentar :

Posting Komentar

Ismail Wiroprojo